gambar unggulan

3 Kelebihan Jasa Ekspedisi Cargo Jakarta ke Surabaya Jalur Darat

Pengiriman barang menggunakan jasa cargo biasanya dilakukan antar kota-kota besar, misalnya dari Jakarta ke Surabaya. Saat ini sudah banyak dibuka jasa ekspedisi cargo Jakarta ke Surabaya dengan harga ongkos kirim yang sangat terjangkau.

Selain itu, pengirimannya bisa dilakukan melalui jalur darat, laut, dan udara. Semua tergantung permintaan dan kebutuhan Anda. Pengiriman barang melalui darat akan lebih murah ongkos kirim daripada jalur lainnya. Di bawah ini beberapa kelebihan jasa ekspedisi cargo jalur darat dari Jakarta ke Surabaya.

Kelebihan Jasa Ekspedisi Cargo Jakarta ke Surabaya Jalur Darat

6 Jasa Ekspedisi Cargo Jakarta ke surabaya

1.     Harga Ongkos Kirim Lebih Murah

Jenis ekspedisi cargo dengan pengiriman melalui jalur darat akan lebih murah karena hanya menggunakan kendaraan roda empat seperti mobil cargo. Tentunya hal ini tidak membutuhkan biaya yang banyak.

Biasanya ongkos kirim jalur darat jasa ekspedisi cargo Jakarta Surabaya cukup murah yaitu sekitar Rp2.500 untuk 1 kg barang. Selain biaya ongkos kirim, jasa cargo juga menyediakan fasilitas packing barang dan asuransi pengiriman seperti yang ada pada ekspedisi Mas Cargo Express.

2.     Banyak Pilihan

Mengirim barang dengan ekspedisi cargo jalur darat bisa memilih banyak pilihan kendaraan. Misalnya mobil, motor, truk CCD, wingbox trailer dan masih banyak lagi. Dengan begitu, kapasitas dan keamanan barang yang akan dikirim bisa disesuaikan.

3.     Prosedur Pengiriman Lebih Mudah

Salah satu kemudahan prosedur pengiriman yang didapatkan melalui cargo jalur darat adalah pengisian data yang cukup singkat. Apabila mengirim barang melalui cargo jalur laut atau udara, maka data kelengkapan yang diisi cukup banyak dan lebih kompleks dan prosedurnya akan diproses lebih lama.

Jadi jika digunakan lewat jalur darat, maka kemungkinan barang sampai tujuan akan lebih cepat. Apalagi jika barang yang dikirim masih dalam satu provinsi yang sama atau antar provinsi yang masih dalam satu pulau seperti dari Jakarta ke Surabaya.

Bagi Anda yang ingin mengirim barang dengan harga murah dan terjangkau menggunakan jasa ekspedisi cargo Jakarta ke Surabaya, maka cargo jalur darat bisa dijadikan pilihan. Gunakanlah jasa ekspedisi cargo yang menyediakan jalur darat antar provinsi yang terpercaya seperti Mas Cargo Express.